Sabtu, 23 Juni 2012

INSTAL DESKTOP MENEJER / BLACKBERRY DESKTOP SOFTWARE

Beli Blackberry baru pasti dapat CD DRIVER dalam dos nya. itulah yang di sebut CD BLACKBERRY DESKTOP SOFTWARE / BLACKBERRY DESKTOP SOFTWARE. sangat banyak fungsinya :)
tapi bagi saya hanya 2 yang penting, itu adalah :
  1. mem-back up - Restore data kontak memopad dan lain-lain
  2. meng-Update / Instal Software

Berikut cara instalnya "perhatikan "Kotak Biru" :
ini Pict yg pertama muncul saat CD Driver di buka via PC. klik saja BEGIN

setelah klik Begin, akan muncul window seperti ini klik BLACKBERRY DESKTOP SOFTWARE


klik INSTALL BLACKBERRY DESKTOP SOFTWARE (letaknya ada di sebelah kanan bawah)

Prosses CPU membaca master dari CD Driver "Wait"
sekarang saatnya meng-instal setelah menunggu Driver terbaca oleh CPU PC. Klik NEXT

pilih Bahasa yang kita mau. lalu klik NEXT

centang I ACCEPT THE xxxxxxx sebagai persetujuan. lalu klik NEXT

centang Anyone Who User xxxxxxx. lalu klik NEXT




centang Typical dan Klik NEXT

jika anda pengguna Blackberry OS 5 ke atas, sebaiknya tidak usah di centang di window ini. langsung saja klik NEXT

centang INTEGRATE WITH A PERSONAL xxxxx lalu klik NEXT

 yang di centang hanya CREATE A SHORTCUT FOR BLACKBERRY. dan klik NEXT"jika semua di centang. hanya akan memperlambat proses Start-Up PC anda"

Centang smua jika anda ingin membuka langsung Desktop menager setelah penginstalan. lalu klik FINISH


  • anda pengguna os windows 7. apps ini bisa langsung di Instal tanpa perlu menginstal program tambahan untuk mendukung Pemrograman Windows PC & Desktop Manager
  • jika anda pengguna Windows Xp. anda harus punya FRAMEWORK 3.0 Sp1 . "sempurnanya FRAMEWORK 3.5 Sp1"

Enjoy And Follow My Voices